Resep Cara Membuat Donat Abon Enak :
Bahan Donat Abon Enak:
DONAT ABON |
Ragi instan setengah sendok makan
1 butir Telur
35 grm Gula pasir
15 grm Susu bubuk
150 grm Kentang kukus yang dihaluskan
Baking powder setengah sendok teh
kira-kira 60ml Air es
30 grm Margarin
Minyak untuk menggoreng
Bahan toping/ hiasan:
300 grm abon sapi manis
15 grm Wijen putih disangrai
50 grm Mayones
Cara membuat donat abon enak-spesial
- yg pertama Campurkan bahan lalu aduk rata tepung terigu,telur, ragi instan, baking powder dan susu bubuk.
- Tambahkan kentang tumbuk lalu aduk hingga rata.
- Masukkan air es sedikit demi sedikit sambil terus diaduk.
- Masukkan garam dan margarin, aduk (uleni) hingga elastis. lalu diamkan selama 15 menit.
- Kempiskan adonan dengan menekannnya, Timbang kira2 masing-masing seberat 20grm biar ukuran sama, lalu diamkan selama 10 menit.
- Siapkan loyang, taburi dengan tepung terigu tipis-tipis.
- Pipihkan adonan di atas loyang, diamkan kembali selama kira-kira 45 menit hingga mengembang
- Panaskan minyak dalam api yang sedang dan tidak terlalu besar, kemudian goreng donat hinnga matang.
- setelah dingin hias donat dengan mayones, lalu taburi dengan wijen sangrai dan abon sapi manis.
- donat abon siap di nikmati bersama teh,susu.kopi,hangat,
0 comments:
Post a Comment